Sunday, 15 February 2015

4 Olahraga Efektif Pembakar Lemak




Punya dada bidang dan otot biceps besar namun basah? Berarti sudah waktunya Anda ganti strategi dan membakar kelebihan lemak di tubuh Anda. Kami rangkum beberapa cara bakar lemak, mulai dari yang konvensional hingga populer, untuk Anda pilih sebagai strategi mendapat tubuh atletis ideal Anda.

1. Do cardio. Ya, berlari di treadmill setelah berlatih beban memang pilihan paling praktis, karena kebanyakan tempat fitnes memiliki alat ini di dalamnya. Pastikan Anda membaca tips-tips di sini agar kardio Anda menjadi lebih efektif.

2. Do HIIT. Varian olahraga kardio yang satu ini memang lebih ampuh membakar stamina dibandingkan kardio kovensional. Tak hanya itu, HIIT mampu membuat napas Anda lebih panjang dan tidak mudah lelah. Baca lebih lanjut di sini.

3. Do sports. Jangan sampai kesibukan Anda di tempat fitnes mengganggu jadwal futsal Anda bersama rekan. Selain menyenangkan dan mempererat persahabatan, olahraga kardio juga ampuh membakar lemak berlebih dalam tubuh Anda.

4. Do Class. Punya membership gym besar? Manfaatkan fasilitas kelas yang ditawarkan. Kelas seperti body combat dan body pump menawarkan pembakaran kalori hingga 500 Kalori persesi. Bila kegiatan yang ditawarkan kurang “cowok” buat Anda, cobalah CrossFit yang menggabungkan pembakaran lemak dengan pembentukan otot dalam satu sesi. (net/mel)


No comments:

Post a Comment